Polisi Sahabat Anak Bhabinkamtibmas Sambangi Anak Anak Yang Sedang Bermain

    Polisi Sahabat Anak Bhabinkamtibmas Sambangi Anak Anak Yang Sedang Bermain

    Polres Cianjur, Bhabinkamtibmas Desa Cibulakan Kec. Cugenang Bripka Juliadi Wijaya menyambangi Anak anak yang sedang bermain. minggu (16/07/2023). 

    Pada kesempatan tersebut bhabinkamtibmas Bripka Juliadi Wijaya menghimbau agar tidak saling mengolok dengan teman sendiri hindari serta cegah sedini mungkin tindakan kekerasan ataupun perkelahian.”Ungkapnya” 

    Bripka Juliadi Wijaya juga memberikan pengenalan agar tidak bermain di tempat yang berbahaya seperti kolam yang akan menimbulkan hal hal yang tidak diinginkan. 

    Dalam kesempatan itu, selain berinteraksi bhabin juga memperkenalkan Polisi Sahabat Anak, sehingga anak lebih dekat  

    Ditempat lain, Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan melalui Kapolsek Cugenang Kompol L. Woro Wuryani mengatakan Kegiatan ini adalah upaya Polri menjalin kedekatan dengan anak dengan harapan Polisi adalah sahabat anak yang selalu dekat, sehingga dengan pengenalan Polisi sejak usia dini dapat merubah karakter anak dan memperkenalkan kepada anak bahwa Polisi merupakan Pelindung, Pengayom dan Pelayan Masyarakat.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    kapolsek kadupandak iptu asep sodikin sambangi...

    Artikel Berikutnya

    Sinergi TNI Polri, Bhabinkamtibmas Sambang...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    DWP Bakamla RI Dukung Pemberdayaan UMKM dan Peran Perempuan di Jala Fair 2025
    Ayo Pindah ke Rembang, Surga Kuliner Ramah Kantong!

    Tags